powered by Google

Memantau kesibukan di Bandara Schiphol, Amsterdam lewat FR24 (FlightRadar24.com) secara Real-Time

Sabtu, 10 Januari 2015


Baca juga:
- Video: Amsterdam Smart City, Belajar Tiada Henti
Keren euy! Bisa Lacak Pesawat via FlightRadar24.com Real-Time




Denah Bandara Schiphol, Amsterdam

Silahkan klik FlightRadar24.com/52.31,4.76/13 untuk memantau kesibukan keberangkatan / kedatangan pesawat di Bandara Schiphol, Amsterdam, secara real-time

--------------------------------------


SCHIPHOL, bandara tersibuk di Belanda dan salah satu bandara tersibuk di dunia sangat sayang untuk dilewatkan. Apalagi bandara dengan enam landasan pacu dan empat terminal penumpang ini juga nyaman untuk pengunjung. Selain deretan toko dan restoran yang tertata rapi bak pusat perbelanjaan, ada juga perkantoran, museum dan perpustakaan. Pengunjung juga bisa menyaksikan kesibukan pesawat di apron dan landasan pacu dari gardu pandang yang bebas halangan di atap gedung.
Saking besar dan meriahnya, mungkin butuh lebih sehari untuk mengitari bandara dari sisi ke sisi. Namun tak usah kecil hati jika ingin menikmati kesibukan dan ketertiban Schiphol. Datanglah ke Madurodam di Den Haag. Hanya butuh waktu 30 menit jika naik kereta, kita sudah dapat mengunjungi kota mini yang juga tempat wisata populer di Belanda ini. Schiphol mini dengan segala kesibukannya bisa dinikmati bersama gedung dan arsitektur-arsitektur lain yang juga mini.




Garuda Indonesia GA 88 (Boeing 777-300ER) landing at Schiphol Airport, Amsterdam


Published on Aug 27, 2014
Garuda Indonesia's flight GA88, operated with a Boeing 777-300ER reg PK-GIA, landing at runway 36R of Amsterdam Schiphol Airport


0 comments:

Posting Komentar

Pencarian

10 Halaman Favorit

  © Blogger template On The Road by Ourblogtemplates.com 2009

Back to TOP