powered by Google

Koleksi Tanaman Tropis di Kebun Belakang Istana Bogor

Senin, 31 Desember 2012





Uploaded on Jan 31, 2012



Pendirian Kebun Raya Bogor ini bisa dikatakan mengawali perkembangan ilmu pengetahuan di Indonesia yang melengkapi koleksi tanaman tropis dengan kelembaban udara 80-90% dan jenis tumbuhan lebih dari 20.000 tanaman yang tergolong dalam 6.000 spesies.

Selain puas menikmati pemandangan hijau nan asri dengan tanaman asli Indonesia juga terdapat tanaman asli dari India, Amerika, Meksiko dan berbagai negara lainnya. Pengunjung juga bisa melihat taman-taman indah di sekitar area Kebun Raya Bogor, ada juga tugu Lady Raffles dan makam kuno Belanda yang semakin menambah pengetahuan kita terhadap pentingnya menjaga kelestarian tumbuhan untuk kehidupan yang asri.


0 comments:

Posting Komentar

Pencarian

10 Halaman Favorit

  © Blogger template On The Road by Ourblogtemplates.com 2009

Back to TOP